Lowongan Kerja Terbaru Juni 2016 Bank Panin Indonesia atau Panin Bank adalah salah satu bank komersial utama di Indonesia.
Tentang PT Bank Panin Indonesia
Bank Panin Indonesia adalah sebagai salah satu bank terkemuka di Indonesia, PaninBank mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia pada tahun 1982. Dengan fundamental yang kuat, PaninBank berhasil melewati krisis keuangan Asia 1998 sebagai Bank Kategori A, dan selanjutnya melangkah maju mengembangkan produk dan layanannya di bidang Perbankan Ritel dan Komersial.
Sejarah berdiri PT Bank Panin Indonesia
PT. Bank Panin Indonesia didirikan pada tahun 1971 hasil merger dari Bank Kemakmuran, Bank Industri Jaya, dan Bank Industri Dagang Indonesia. Panin Bank mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta tahun 1982 yang menjadikannya sebagai bank pertama yang diperdagangkan secara terbuka di bursa.
Logo PT Bank Panin Indonesia |
Bank Panin Indonesia saat ini kembali membuka:
Lowongan Kerja Terbaru 2016 Bank Panin Indonesia
untuk beberapa posisi dengan kualifikasi sebagai berikut:Personal Banker - Panin Bank
Persyaratan:
- Berjenis kelamin Wanita/Pria
- Maksimal umur 25 tahun
- Calon kandidat mempunyai penampilan menarik
- Kualifikasi Tinggi badan min 155 cm
- Minimal Pendidikan sarjana S1 (semua jurusan) IPK > 2.75
- Supel dan Komunikatif
- Memiliki relasi yang luas dan bersedia ditarget
- Akan lebih diutamakan menguasai bahasa Mandarin
Customer Service (CS) - Panin Bank
Persyaratan:
- Berjenis kelamin Wanita
- Umur max 25 tahun
- Calon kandidat dengan penampilan menarik
- Kualifikasi Tinggi badan min 160cm
- Minimal Pendidikan S1 semua jurusan
- Minimal indeks prestasi komulatif IPK > 2.75
- Supel dan komunikatif
- Lebih diutamakan menguasai bahasa Mandarin
Cara Melamar Pekerjaan PT Bank Panin Indonesia
Apabila anda memenuhi kualifikasi pada Loker PT Bank Panin Indonesia, segera kirim berkas lamaran anda pada alamat atau email berikut:
HRD Panin Bank
Jalan Banceuy No. 8-10
Bandung – 40111
ATAU
Email : hrd.bandung@panin.co.id
HRD Panin Bank
Jalan Banceuy No. 8-10
Bandung – 40111
ATAU
Email : hrd.bandung@panin.co.id